Konsistensi Pengamalan Ibadah Salat Fardu Berjamaah Bagi Peserta Didik Madrasah Tsanawiyah Tahfizd Robbaniy Pekanbaru

  • Hasan Institut Agama Islam Dar Aswaja Rokan Hilir
Keywords: Konsistensi, Salat, fardu, berjamaah

Abstract

Salat adalah tiang agama siapa yang mendirikan salat berarti ia mendirikan agama, salat sebaiknya dilaksanakan di awal waktu dan dilaksanakan secra berjamaah.  Orang tua yang bijak adalah orangtua yang membiasakan anak salat semenjak kecil. Sehingga salat menjadi kepribadian dalam hidupnya. Siapa yang meninggalkan salat bararti ia menghancurkan agama. Penelitan membahas tentang Konsistensi PelaksanaanSalat Fardu berjamaah bagi Peserta Didik Madrasah Tsanawiyah Tahfizd Robbaniy Pekanbaru. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif. Pengumpulan data menggunakan kuisioner (angket). Adapun hasil penelitian konsistensi pengamalan salat fardu berjamaah pada peserta didik Madrasah Tsanawiyah Tahfizd Robbaniy Pekanbaru termasuk Kategori Cukup Baik dengan hasil 76,66%

References

Al-Qur’an Al-Karim. Penerbit Bintang Indenesia Jakarta 2011.

Abdul Rahman Al- Juzairi. Fiqih Empat Mazhab Jilid I, Penerbit Dar Al-Fikri

Abdul Samad, 77 Tanya Jawab Seputtar Shalat. Zanafa Publishing: 2013

Anas Sudijono, Pengentar Statistik Pendidikan, Jakarta: Raja Grafindo Persada, 2007

Departemen Pendidikan Nasional, Kamus Besar Bahasa Indonesia Edisi Keempat. Penerbit PT. Gramedia Pustaka Jakarta. 2013

Muhammad Bin Isma’il. Subulas Salam, Penerbit Dar Al- Hadits Kairo, Jilid I

Suharsimi Arikunto, Op. Cit., h. 34. Suharsimi Arikunto, Dasar-Dasar Supervisi, Jakarta, Rineka Cipta: 2006

Sulaiman Rasjid. Fiqih Islam Penerbit Sinar Baru Algesindo Bandung. 2016 Cet. 76

Published
2024-12-30
How to Cite
Hasan, H. (2024). Konsistensi Pengamalan Ibadah Salat Fardu Berjamaah Bagi Peserta Didik Madrasah Tsanawiyah Tahfizd Robbaniy Pekanbaru. Baitul Hikmah: Jurnal Ilmiah Keislaman, 2(2), 104-112. https://doi.org/10.46781/baitul_hikmah.v2i2.1351